it's about anything. too many to mention...

Thursday, March 17, 2011

pasha ungu : kegiatanku tidak ada yang berubah


Saat menjelang masa pingitan dan penantian pernikahannya, Pasha Ungu menyempatkan diri meraikan kesyukuran single lagu duo Yangseku yang diproduserkannya. Putri dan Fenti, anggota Yangseku, adalah dua adik kandung Pasha sendiri.

Sementara Putri dan Fenti yang dalam kesyukurannya saat itu dihadiri anak-anak yatim dan juga peminatnya yang digabung dalam 'Ayang Ayang' merasa bahagia dengan kesuksesan lagunya, begitu pun dengan kehadiran abangnya.

Menurut Fenti, RBT single Yangseku terus dibanjiri peminat dan di beberapa radio juga masuk chart. Kerananya dalam waktu dekat akan disokong dengan promo roadshow di beberapa daerah.

Sementara Pasha saat ditanya kegiatannya menjelang pernikahan pada 27 Mac akan datang, mengaku kesehariannya tidak ada yang berubah. Apalagi untuk urusan ke syukuran kesuksesan adik-adiknya, dipastikan akan datang.

0 comments: