Tubuh yang proposional nan ideal tentunya menjadi dambaan tiap orang, terutama seorang wanita. Apalagi ketika orang tersebut merupakan pelakon dunia hiburan yang dituntut untuk selalu tampil menawan.
Seperti halnya dengan Manohara. Model yang juga pelakon drama ini mengaku selalu menerapkan pola hidup sihat untuk mendapatkan stamina yang stabil.
Namun, artis yang biasa disapa Mano ini tidak menyasarkan secara khusus untuk melakukan diet. Baginya, saat mendapatkan tubuh yang ideal adalah bonus dari melakukan hidup sihat.
0 comments:
Post a Comment